Kamis, 22 Oktober 2015

Modifikasi Honda Scoopy Keren

Modifikasi Honda Scoopy Keren

Modifikasi Honda Scoopy Keren 2014 – Honda Scoopy FI ialah scooter matic Honda yang memiliki desain bulat atau kurva dgn nuansa Retro modern, Honda Scoopy FI hadir untuk memenuhi permintaan pasar motor injeksi yang semakin meningkat. Sejak dirilis pada bulan mei 2010 Honda Scoopy telah mengukuhkan diri sebagai raja skutik retro.


Modifikasi Honda Scoopy Keren
Modifikasi Honda Scoopy Keren

Honda Scoopy FI
dilengkapi dgn fitur teknologi modern seperti penggunaan lampu depan dgn model projector yang diklaim sebagai skutik pertama yang menggunakan headlamp projector, dgn fitur teknologi ini pencahayaan motor semakin merata dan lebih jauh pada malam hari. Yang menjadi ciri khas dari Honda Scoopy FI adalah pemasangan lampu sein depan dan belakang yang menyatu dgn body, sebelumnya Honda Scoopy menggunakan lampu sein yang terpisah dgn body, dikarenakan rentan mengalami patah Honda mengubah model lampu sein dari Scoopy FI yang menyatu dgn body.

Modifikasi Honda Scoopy Keren
Modifikasi Honda Scoopy Keren

Honda Scoopy FI menggunakan tipe mesin 4 langkah, SOHC, kapasitas 108 cc dgn dukungan sistem bahan bakar PGM-FI milik Honda yang mampu menghasilkan daya maksimum 6.27 kW (8,52 PS) / 8.000 rpm dan torsi maksimum 8.68 N.m (0,89 kgf.m) / 6.500 rpm. Nah bagi anda pecinta Modifikasi, yang ingin tampilan Honda Scoopy milik anda tampil lebih keren, berikut kumpulan Modifikasi Honda Scoopy keren yang bisa menjadikan referensi bagi anda untuk melakukan permak pada motor Honda Scoopy kesayangan anda.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar